14 Contoh Surat Lamaran Kerja di Perusahaan Tambang Terlengkap
Contoh Surat Lamaran Kerja di Perusahaan Tambang - Pada artikel ini, kami akan membagikan Contoh Format Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Berbagai Posisi yang mungkin sedang rekan-rekan cari sebagai referensi dalam penulisannya jika ingin memasukkan berkas lamaran pekerjaan pada salah satu posisi di sebuah perusahaan Pertambangan.
Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang ini kiranya bisa membantu karena lengkap untuk beberapa posisi pekerjaan yang sering dilamar. Secara umum, surat bentuk dan isi dari surat lamaran kerja di perusahaan pertambangan kurang lebih sama dengan surat lamaran kerja lainnya.
Bekerja di perusahaan pertambangan memang menjadi salah satu lowongan pekerjaan yang banyak diminati. Selain menawarkan gaji yang cukup tinggi, bekerja di perusahaan pertambangan juga merupakan sebuah kebanggaan.
Beberapa hal penting yang harus diperhatikan sebelum menulis surat lamaran kerja di perusahaan pertambangan antara lain :
Contoh Surat Lamaran Kerja di Perusahaan Tambang Terlengkap |
Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang ini kiranya bisa membantu karena lengkap untuk beberapa posisi pekerjaan yang sering dilamar. Secara umum, surat bentuk dan isi dari surat lamaran kerja di perusahaan pertambangan kurang lebih sama dengan surat lamaran kerja lainnya.
14 Contoh Surat Lamaran Kerja di Perusahaan Tambang Terlengkap
Perusahaan pertambangan memang sering melakukan rekruitment karyawan secara besar-besaran untuk berbagai posisi pekerjaan. Selain itu, kualifikasi yang dipersyaratkan juga beragam mulai dari tamatan SMA/SMK, Diploma, sampai dengan Sarjana baik itu bagi yang sudah memiliki pengalaman kerja ataupun bagi fresh graduate.Bekerja di perusahaan pertambangan memang menjadi salah satu lowongan pekerjaan yang banyak diminati. Selain menawarkan gaji yang cukup tinggi, bekerja di perusahaan pertambangan juga merupakan sebuah kebanggaan.
Beberapa hal penting yang harus diperhatikan sebelum menulis surat lamaran kerja di perusahaan pertambangan antara lain :
- Menulis surat lamaran kerja dengan menggunakan format resmi, bahasa yang baku dengan singkat, padat, dan jelas, serta memperhatikan penggunaan ejaan. Selain itu, surat lamaran kerja juga harus ditulis dengan bahasa yang meyakinkan.
- Ditulis dengan tulisan yang rapi, jelas, dan mudah dipahami.
- Menyertakan data diri secara lengkap, seperti nama, tempat dan tanggal lahir, pendidikan terakhir, alamat, dan kontak yang bisa dihubungi. Pastikan alamat dan kontak yang dituliskan sudah benar dan dengan mudah bisa dihubungi.
- Memperhatikan relevansi kualifikasi pendidikan dan keterampilan dengan posisi pekerjaan yang akan dilamar.
- Melengkapi semua persyaratan yang ditentukan.
Secara lengkap, contoh surat lamaran kerja perusahaan tambang yang akan kami bagikan ini terdiri dari:
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Yang Baik dan Benar
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang SMA/SMK
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Bahasa Inggris
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Via Email
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Posisi Driver
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Security
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Operator Alat Berat
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Kepala Teknik Tambang
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Mekanik
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Teknisi
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Marketing
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Pengawas
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Mine Planner
- Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Fresh Graduate
Untuk lebih memudahkan rekan-rekan dalam penulisannya, pada artikel ini juga turut kami sertakan Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Format Word yang bisa di Download pada akhir artikel ini.
Untuk lebih lengkap dan jelasnya, silakan lihat isi dari masing-masing surat lamaran kerja dari daftar diatas berikut ini.
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Yang Baik dan Benar
Tulis Nama Lengkap dan Gelar
Jalan Merdeka, No. 126, Jakarta Pusat
Phone: 0526 - 12345
Mobile : 0821 1234 4567
Email : namalengkap@gmail.com
Kepada Yth.
Human Resource Department (HRD)
PT. Batu Tambang Mulia
Jalan Pahlawan No. 24, Jakarta, Indonesia
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan kerja di ... pada hari ..., tanggal .... Saya berminat untuk melamar sebagai Staff Marketing di perusahaan yang Bapak/ ibu pimpin.
Saya berusia ... tahun, telah menyelesaikan pendidikan di Universitas ... jurusan ... dan organisasi dengan IPK 3,50. Saya memiliki semangat dan motivasi yang tinggi, dapat bekerja dalam team, memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan saat ini dalam kondisi yang sehat. Saya memiliki pengalaman kerja sebagai Staff Mareting selama tiga tahun di sebuah perusahaan.
Untuk keterangan lebih lanjut, saya lampirkan curriculum vitae, salinan ijazah dan transkrip nilai, salinan KTP dan SIM serta berkas pendukungnya. Besar harapan saya jika Bapak/Ibu memberi kesempatan untuk datang ke perusahaan Bapak/Ibu untuk proses seleksi dan rekrutmen.
Atas perhatian dan respon prositifnya saya ucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama Lengkap dan Tanda Tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang SMA/SMK
Jakarta, 30 Mei 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Di Tempat
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... (sumber informasi) tanggal ... (tanggal informasi) tentang lowongan pekerjaan sebagai Operator Alat Berat di PT ... (nama perusahaan tambang), dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan : SMA Tahun 2017
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru berwarna ukuran 4X6
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Bahasa Inggris
Jakarta, May 30, 2019
Attention To : Human Resources Department
PT. ....
Merdeka Street 261
Jakarta
Dear Sir/Madam,
Based on the advertisement posted on ... on ..., I found that your company is looking for a IT Staff. Through the skills and experiences listed below, I believe to be a strong candidate for this job.
Having the professional and academic experience in computer and software engineering, the field of programming and development industry has been familiar to mine. I’m a Computer Science graduate from Maju Jaya University, majoring in Informatics System.
I hope my past experience is intriguing enough. If you demand further details, please feel free to contact me on +6282123456789. Thank you for your time. I am looking forward to hearing from you soon.
Sincerely,
Name & Signatute
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Via Email
To : HRDbatumulia@tambang.co.id
Cc : –
Subject : Mine Planner
Dengan Hormat
Berdasarkan informasi yang telah saya dapatkan dari ... perihal lowongan pekerjaan di perusahaan tempat Bapak/Ibu pimpin. Melalui surat lamaran ini saya ingin mengajukan diri untuk melamar pekerjaan di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin guna mengisi posisi yang dibutuhkan saat ini.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama :
Tempat, tanggal :
Jenis Kelamin :
Pendidikan terakhir :
Alamat :
Telepon :
Sebagai bahan pertimbangan Bapak/ Ibu dan untuk melengkapi beberapa data yang diperlukan, dengan ini saya lampirkan juga kelengkapan data diri saya sebagai berikut :
- Daftar Riwayat Hidup
- Scan Ijazah Terakhir
- Scan Sertifikat PKL
- Scan Sertifikat Kompetensi
- Scan KTP
- Pas Photo Terbaru
Demikian surat lamaran ini saya buat dengan sebenar benarnya dan atas perhatian serta kebijaksanaan Bapak/Ibu, saya ucapkan terimakasih.
Hormat saya
Nama lengkap
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Posisi Driver
Jakarta, 30 May 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Kalimantan Selatan
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... tanggal ... tentang lowongan pekerjaan sebagai Sopir (Driver) di PT ... , dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan :
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Fotocopy SIM
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Security
Jakarta, 30 May 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Kalimantan Selatan
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... tanggal ... tentang lowongan pekerjaan sebagai Security di PT ... , dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan :
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Operator Alat Berat
Jakarta, 30 May 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Kalimantan Selatan
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... tanggal ... tentang lowongan pekerjaan sebagai Operator Alat Berat di PT ... , dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan :
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Fotocopy SIM
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Kepala Teknik Tambang
Tulis Nama Lengkap dan Gelar
Jalan Merdeka, No. 126, Jakarta Pusat
Phone: 0526 - 12345
Mobile : 0821 1234 4567
Email : namalengkap@gmail.com
Kepada Yth.
Human Resource Department (HRD)
PT. Batu Tambang Mulia
Jalan Pahlawan No. 24, Jakarta, Indonesia
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan kerja di ... pada hari ..., tanggal .... Saya berminat untuk melamar sebagai Kepala Teknis Tambang di perusahaan yang Bapak/ ibu pimpin.
Saya berusia ... tahun, telah menyelesaikan pendidikan di Universitas ... jurusan ... dan organisasi dengan IPK 3,50. Saya memiliki semangat dan motivasi yang tinggi, dapat bekerja dalam team, memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan saat ini dalam kondisi yang sehat. Saya memiliki pengalaman kerja sebagai Kepala Teknik Tambang selama tiga tahun di sebuah perusahaan.
Untuk keterangan lebih lanjut, saya lampirkan curriculum vitae, salinan ijazah dan transkrip nilai, salinan KTP dan SIM serta berkas pendukungnya. Besar harapan saya jika Bapak/Ibu memberi kesempatan untuk datang ke perusahaan Bapak/Ibu untuk proses seleksi dan rekrutmen.
Atas perhatian dan respon prositifnya saya ucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama Lengkap dan Tanda Tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Mekanik
Jakarta, 30 May 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Kalimantan Selatan
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... tanggal ... tentang lowongan pekerjaan sebagai Mekanik di PT ... , dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan :
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Teknisi
Jakarta, 30 May 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Kalimantan Selatan
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... tanggal ... tentang lowongan pekerjaan sebagai Teknisi di PT ... , dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan :
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Fotocopy SIM
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Marketing
Tulis Nama Lengkap dan Gelar
Jalan Merdeka, No. 126, Jakarta Pusat
Phone: 0526 - 12345
Mobile : 0821 1234 4567
Email : namalengkap@gmail.com
Kepada Yth.
Human Resource Department (HRD)
PT. Batu Tambang Mulia
Jalan Pahlawan No. 24, Jakarta, Indonesia
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan kerja di ... pada hari ..., tanggal .... Saya berminat untuk melamar sebagai Staff Marketing di perusahaan yang Bapak/ ibu pimpin.
Saya berusia ... tahun, telah menyelesaikan pendidikan di Universitas ... jurusan ... dan organisasi dengan IPK 3,50. Saya memiliki semangat dan motivasi yang tinggi, dapat bekerja dalam team, memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan saat ini dalam kondisi yang sehat. Saya memiliki pengalaman kerja sebagai Staff Marketig selama tiga tahun di sebuah perusahaan.
Untuk keterangan lebih lanjut, saya lampirkan curriculum vitae, salinan ijazah dan transkrip nilai, salinan KTP dan SIM serta berkas pendukungnya. Besar harapan saya jika Bapak/Ibu memberi kesempatan untuk datang ke perusahaan Bapak/Ibu untuk proses seleksi dan rekrutmen.
Atas perhatian dan respon prositifnya saya ucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama Lengkap dan Tanda Tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Pengawas
Tulis Nama Lengkap dan Gelar
Jalan Merdeka, No. 126, Jakarta Pusat
Phone: 0526 - 12345
Mobile : 0821 1234 4567
Email : namalengkap@gmail.com
Kepada Yth.
Human Resource Department (HRD)
PT. Batu Tambang Mulia
Jalan Pahlawan No. 24, Jakarta, Indonesia
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan kerja di ... pada hari ..., tanggal .... Saya berminat untuk melamar sebagai Pengawas Lapangan di perusahaan yang Bapak/ ibu pimpin.
Saya berusia ... tahun, telah menyelesaikan pendidikan di Universitas ... jurusan ... dan organisasi dengan IPK 3,50. Saya memiliki semangat dan motivasi yang tinggi, dapat bekerja dalam team, memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan saat ini dalam kondisi yang sehat. Saya memiliki pengalaman kerja sebagai Pengawas Lapangan selama tiga tahun di sebuah perusahaan.
Untuk keterangan lebih lanjut, saya lampirkan curriculum vitae, salinan ijazah dan transkrip nilai, salinan KTP dan SIM serta berkas pendukungnya. Besar harapan saya jika Bapak/Ibu memberi kesempatan untuk datang ke perusahaan Bapak/Ibu untuk proses seleksi dan rekrutmen.
Atas perhatian dan respon prositifnya saya ucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama Lengkap dan Tanda Tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Mine Planner
Jakarta, 30 May 2019
Hal : Lamaran pekerjaan
Kepada Yth.
Pimpinan PT ...
Kalimantan Selatan
Dengan hormat,
Berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang ada di ... tanggal ... tentang lowongan pekerjaan sebagai Mine Planner di PT ... , dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk mengisi lowongan tersebut.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tanggal Lahir :
Pendidikan :
No. Telp :
Sebagai bahan pertimbangan, dengan ini saya melampirkan :
- Daftar Riwayat Hidup
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Kuning
- Foto Copy SKCK
- Foto Copy KTP
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Saya seorang yang jujur, ulet, dan pantang menyerah. Apabila saya dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu, saya siap mencurahkan baik waktu maupun tenaga saya.
Besar harapan saya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya mengucapkan terima kasih.
Hormat Saya,
Nama lengkap & Tanda tangan
Contoh Surat Lamaran Kerja Perusahaan Tambang Fresh Graduate
Jakarta, 30 Mei 2019
Hal : Lamaran Pekerjaan
Kepada Yth,
Kepala PT ...
Di Jakarta
Dengan hormat,
Sesuai dengan informasi adanya lowongan pekerjaan PT .... Saya bermaksud untuk melamar pekerjaan dan bergabung dalam perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin. Adapun bagian pekerjaan yang saya maksud adalah bagian Operator Alat Berat di PT ....
Berikut ini adalah data singkat saya :
N a m a :
Alamat :
Tempat dan Tgl Lahir :
Pendidikan :
Telp :
Saat ini saya dalam keadaan yang sehat dan saya seseorang yang aktif, memiliki motivasi tinggi dan pekerja keras. Saya juga dapat mengoperasikan alat berat.
Berikut saya lampirkan sebagai bahan pertimbangan:
- Curriculum Vitae
- Foto Copy Ijazah Terakhir yang Dilegalisir
- Foto Copy Transkip Nilai yang Dilegalisir
- Foto Copy Kartu Keluarga
- Foto Copy Sertifikat
- Surat Pengalaman Kerja
- Pas Foto Terbaru
Demikian surat lamaran pekerjaan ini, saya ucapkan banyak terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu.
Hormat Saya
Nama Lengkap dan Tanda Tangan
Demikian artikel mengenai 14 Contoh Surat Lamaran Kerja di Perusahaan Tambang Terlengkap. Semoga membantu dan bermanfaat.
UNDUH - CONTOH LAMARAN KERJA TAMBANG WORD
UNDUH - CONTOH LAMARAN KERJA TAMBANG YANG BAIK WORD
UNDUH - CONTOH LAMARAN KERJA TAMBANG EMAIL WORD
UNDUH - CONTOH LAMARAN KERJA TAMBANG BAHASA INGGRIS WORD
0 Response to "14 Contoh Surat Lamaran Kerja di Perusahaan Tambang Terlengkap"
Post a Comment